Kamis, 30 Mei 2019

26 Fakta Son Dong Pyo (손동표) PRODUCE X 101

 

  1.  Nama aslinya sama dengan nama panggungnya yaitu Son Dong Pyo.
  2. 02' line.
  3. Tinggi 166 cm (bisa berubah karena ia masih dalam pertumbuhan)
  4. Berat badan 48 kg (bisa berubaha kapan saja)
  5. Golongan darah O.
  6. Hobinya menari, menyanyi, dan mewarnai.
  7. Keahliannya urban dance dan meniru suara.
  8. Shio Kuda.
  9. Agensi yang menaunginya yaitu DSP Media.
  10. Masa trainee 1 tahun 5 bulan.
  11. Ia mengikuti acara "Produce X 101"
  12. Saat penampilan pertama kalinya untuk penempatan kelas, Dong Pyo membawakan lagu dari EXO - Kokobop.
  13. Dia juga pandai mengatur ekspresi wajahnya dan itu diakui oleh para juri yang menilainya.
  14. Ia suka cover dance dan tau banyak mengenai tarian girl group.
  15. Dong Pyo mendapat kelas A.
  16. Dia juga pintar dalam menghafal koreografi.
  17. Dia menghafal koreografi X1-MA dalam waktu 3 hari dan ia menampilkannya dengan sempurna.
  18. Dong Pyo juga dipercaya dan terpilih menjadi center dalam lagu X1-MA.
  19. Saat proses latihan lagu X1-MA bersama seluruh trainee, ia ditegur beberapa kali arena salah menggerakan tangannya. 
  20. Seharusnya ia menggerakan tangan secara diagonal tapi ia selalu menggerakkannya secara horizontal.
  21. Namun saat tayangan perdana ia berhasil memecahkan kesalahannya.
  22. Dia juga sewaktu memilih tim pertama kalinya, ia bilang ingin membentuk tim avenger (tim terkuat) 
  23. Ia menampilkan lagu NCT U - Boss bersama timnya.
  24. Foto masa lalu Dong Pyo tersebar dan diketahui dahulu ia gemuk. Namun, ia berhasil menurunkan berat badannya.
  25. Ia mendapat peringkat ke-7 pada episode 3
  26. Sering dibilang Lee Dae Hwi kedua.
Note : Fakta akan bertambah dengan berjalannya seiring waktu, kamsahamnida. Love Peachxx 💘

Related Articles

0 komentar:

Posting Komentar